Teknik Geomatika

Geografi

Tentang Jurusan

Ini dia info lengkap tentang jurusan impianmu. Yuk, kenalan lebih dekat!

Teknik Geomatika adalah bidang ilmu modern yang mengintegrasikan pengumpulan, pemodelan, analisis dan manajemen data spasial (berbasis lokasi). Data spatial didapat melalui pengukuran terestris, laut, wahana angkasa dan sensor-sensor satelit dengan beracuan pada kerangka dasar Geodesi. Secara umum geomatika bisa diartikan sebagai bidang ilmu yang menyajikan pemetaan, pemodelan, dan analisis data spasial dengan menggunakan dukungan teknologi informasi. Produk yang dihasilkan dari kajian Jurusan Teknik Geomatika yakni berupa peta dengan dukungan informasi yang komprehensif untuk digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan pada berbagai bidang, misalnya pertambangan, kesehatan, kehutanan, perikanan, pertanian, perencanaan wilayah, militer, dan masih banyak lagi.

Prospek Karier

Sudah terbayang mau jadi apa setelah lulus? Ini beberapa pilihan karier yang bisa jadi pilihanmu.

Lihat Karier Lainnya

Yuk ikuti Tes Potensi di Maukuliah.id

Banyak tes yang bisa kamu ikuti untuk mengetahui potensi dirimu. Yuk, ikuti tesnya!
Mulai Tes Sekarang

Rekomendasi Kampus

Temukan kampus yang banyak diminati dengan reputasi baik, lulusan berkualitas, dan prospek kerja yang cerah

Lihat Kampus Lainnya
Menu
Profil
Riwayat